Description
Scanner Fujitsu FI-7240 adalah sebuah perangkat Scanner dari Fujitsu yang dirancang sedemikian rupa sehingga menghasilkan hasil pemindaian terbaik. Fujitsu FI-7240 mampu memindai dokumen yang berukuran maksimal 216 x 355,6 mm dan minimal 50,8 x 54 mm. Tersedia juga beberapa mode pemindaian, yaitu Simplex/Duplex dan Color/Grayscale/Monochrom.
Kecepatan pemindaian Fujitsu FI-7240 tergantung dari mode pemindaian yang Anda pilih. Selain itu, Fujitsu FI-7240 dilengkapi dengan 3 x White LED Array sebagai sumber cahaya, sehingga Anda akan mendapatkan hasil pemindaian yang lebih cerah. Ditambah dengan resolusi sebesar 600 dpi, hasil pemindaian akan jadi lebih tajam dan bersih
Scanner Fujitsu Fi-7240 ADF Dapat meng Scan Dokumen hingga F4/Legal, sedangkan Flatbed Dapat meng Scan Dokumen hingga A4
[ Spesifikasi ]
1. Kecepatan Scan : 40 ppm
2. Resolusi & Sensor : 600 dpi & CCD
3. Kapasitas kertas : 80 Lembar, Recom Daily Vol 6000 Lembar/ hari
4. Ukuran Kertas : A4
5. Interface & Power : USB 2.0 / USB 1.1 & Operating: 39 W or less
6. Operating System : Windows XP, Windows 7, Windows 8, Windows 10
7. Dimensi : 300 x 577 x 234 mm
8. Garansi Resmi Fujitsu : 3 Tahun
Reviews
There are no reviews yet.